Live in Banjaroya, Berwisata Sambil Menempa Mental

Live in Banjaroya, Berwisata Sambil Menempa Mental

Berwisata tak hanya tentang menikmati keindahan pemandangan alam. Berkunjung ke pelosok daerah pedesaan juga bisa menjadi salah satu alternatif lain untuk berwisata. Selain bisa sebagai refreshing juga tentunya akan menambah pengalaman dan memperkaya wawasan dan mental kita. Seperti kata-kata bijak bahwa perjalanan itu bukan hanya tentang kemana tujuan kita tetapi juga dengan siapa kita berjalan….