Banjaroyo Abirama : Cara Seniman Desa Membangun Kolaborasi
|

Banjaroyo Abirama : Cara Seniman Desa Membangun Kolaborasi

Banjaroyo Abirama : Cara Seniman Desa Membangun Kolaborasi Melalui Seni Pertunjukan. Bukan sekedar pesta hura-hura. Banyak makna dan tujuan yang terkandung di dalamnya. Suasana meriah dengan tepuk tangan yang menggelegar memenuhi amphitheater Tonogoro pada malam tanggal 19 Agustus 2023. Di atas panggung, seorang penari yang berperan sebagai Lurah Banjaroyo yang berhasil mengalahkan Raksasa Buta Cakil….

Banjaroyo Heboh Durian Sebulan

Banjaroyo Heboh Durian Sebulan

Banjaroyo Heboh Durian Sebulan Musim durian sudah tiba. Tiba saatnya kawan dewa bersiap untuk mulai bertualang berburu durian-durian istimewa. Desa Wisata Banjaroya bersama Pemerintah Kalurahan Banjaroyo akan menggelar event Banjaroyo Heboh Durian. Kegiatan ini mendapat dukungan Dinas Pertanain dan Pangan Kabupaten Kulon Progo, Dinas Pariwisata Kabupaten Kulon Progo, Karang Taruna Padukuhan Pranan serta kelompok tani…

Piala Dunia 2022, Pemerintah Qatar Perlu Berguru Kepada Sultan Yogyakarta
|

Piala Dunia 2022, Pemerintah Qatar Perlu Berguru Kepada Sultan Yogyakarta

Sabtu malam, 20 November 2022 pagelaran Piala dunia 2022 resmi dibuka dengan gegap gempita. Sederet artis Internasonal ikut menghiasi acara hajatan internasional tersebut. Sebuah pembukaan yang akan mengawali baku hantam 32 tim dari seluruh penjuru dunia untuk saling memasukkan bola ke….

7 Aktivitas Seru Saat Liburan Di Desa Wisata Banjaroya

7 Aktivitas Seru Saat Liburan Di Desa Wisata Banjaroya

Kawan Dewabara pasti sudah kenal dengan Candi Borobudur. Sebagai Candi Buddha terbesar di dunia, Borobudur tentu menarik untuk kita kunjungi. Kemegahan dan kekayaan ceritanya bisa menjadi daya tarik tersendiri. Mengunjungi Candi Borobudur tentu tak lengkap jika belum menginap dan merasakan suasana desa sekitar Candi Borobudur. Nah, tak jauh dari Candi Borobudur, terdapat sebuah desa wisata…

Launching Wayang Wisata Istimewa Di Desa Wisata Banjaroya

Launching Wayang Wisata Istimewa Di Desa Wisata Banjaroya

Dinas Pariwisata Kabupaten Kulon Progo melaunching Wayang Wisata Istimewa pada Minggu, 30 Oktober 2022 di Amphitheatre Desa Wisata Banjaroya. Wayang wisata merupakan gagasan Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Kulon Progo yang direalisasikan bersama para seniman Kulon Progo dengan dukungan dana keistimewaan.   Acara ini dihadiri oleh Paniradya Pati Kaistimewan, Aris Eko Nugroho, perwakilan pengurus desa wisata…

Piknik Asik Bareng VW Cantik Di Desa Wisata Banjaroya
|

Piknik Asik Bareng VW Cantik Di Desa Wisata Banjaroya

Pada hari Jumat, 29 Juli 2022, Desa Wisata Banjaroya kembali melaunching paket wisata baru untuk semakin memanjakan wisatawan yang berkunjung di Desa Wisata Banjaroya. Masih bertema tentang kehidupan masyarakat pedesaan, kali ini Pengelola Desa Wisata Banjaroya meramu paket melalui kolaborasi dengan komunitas VW. Paket baru tersebut dinamai Sambang Sedulur Desa, yang artinya menyambangi saudara di…

Berburu Oleh-Oleh Coklat Asli Desa Wisata Banjaroya di Taman Kakao
|

Berburu Oleh-Oleh Coklat Asli Desa Wisata Banjaroya di Taman Kakao

Jika kawan dewa sedang merencanakan liburan di kawasan Borobudur atau berwisata ziarah ke Goa Maria Sendangsono, mungkin Taman Kakao Cokelat Desa Wisata Banjaroya bisa menjadi salah satu pilihan untuk dikunjungi untuk mengenal lebih jauh dan belajar tentang cokelat maupun sekedar belanja oleh-oleh. Taman Kakao Cokelat adalah kebun percontohan tanaman kakao yang dikelola secara swadaya oleh…

Sendangsono, Maha Karya Arsitektur Yang Dibangun Dengan Konsep Kelokalan dan Pemberdayaan Masyarakat
| |

Sendangsono, Maha Karya Arsitektur Yang Dibangun Dengan Konsep Kelokalan dan Pemberdayaan Masyarakat

Goa Maria Sendangsono merupakan tempat ziarah bagi umat Katholik yang sering disebut sebagai Lourdess nya Indonesia. Goa Maria ini terletak di Padukuhan Semagung, Desa Wisata Banjaroya, Kapanewon Kalibawang, Kabupaten Kulon Progo, DI. Yogyakarta. Berada pada lereng perbukitan Menoreh dengan alam yang masih terjaga membuat suasana di Gua Maria Sendangsono terasa begitu sejuk. Nama Sendangsono diambil dari istilah Sendang yang berarti…

Gerbang Samudera Raksa, Sebuah Kenyataan Yang Melebihi Mimpi Kami
| |

Gerbang Samudera Raksa, Sebuah Kenyataan Yang Melebihi Mimpi Kami

Pada masa awal terbentuknya Desa Wisata Banjaroya, pengurus dan pemerintah desa Banjaroya masih belum tahu harus berbuat apa. Pada tahun tersebut (2011) juga masih sangat sedikit referensi desa wisata yang bisa menjadi rujukan. Yang jelas bahwa waktu itu tokoh masyarakat dan Pemerintah Desa Banjaroya meyakini bahwa pariwisata dapat dijadikan sebagai alat untuk mengembangkan desa dan…

Bendung Ancol, Cara Sri Sultan Hamengkubuwono IX Melindungi Rakyatnya
|

Bendung Ancol, Cara Sri Sultan Hamengkubuwono IX Melindungi Rakyatnya

Bendungan Ancol adalah sebuah bendungan yang juga merupakan hulu dari selokan mataram, selokan Van Der Wijk dan Saluran Kalibawang yang terletak di dusun perbatasan Joga -Jawa Tengah tepatnya di padukuhan Pantog Wetan, Desa Wisata Banjaroya, Kalibawang Kulon Progo, Yogyakarta, berbatasan dengan Karangtalun Ngluwar Magelang. Di tempat ini anda dapat menikmati pemandangan alam dan bermain-main di tepian sungai Progo. Tempat ini juga…